KEBUTUHAN AIR PADA TANAMAN KELAPA SAWIT


Dibandingkan dengan tanaman keras lainnya atau perkebuanan lainnya, kelapa sawit termasuk tanaman yang membutuhkan air dalam jumlah yang banyak. Ketersediaan air merupakan salah satu faktor pembatas utama bagi produksi kelapa sawit. Pada fase vegetatif, kekeringan pada tanaman kelapa sawit ditandai dengan daun tombak yang tidak membuka dan terhambatnya produksi pelepah bahkan dalam keadaan yang parah dapat menyebabkan kerusakan jaringan tanaman yang nampak pada daun pucuk dan pelepah yang mudah patah.

Pada fase generatif, kekeringan menyebabkan penurunan produksi akibat terhambatnya pembentukan bunga, meningkatnya jumlah bunga jantan, pembuahan terganggu, gugur buah muda, bentuk buah kecil, dan rendemen buah rendah.

Musim kemarau yang panjang menyebabkan terjadinya kekurangan air di dalam tanah sehingga pertumbuhan dan produksi kelapa sawit terganggu. Akibat dariDibandingkan dengan tanaman keras lainnya atau perkebuanan lainnya, kelapa sawit termasuk tanaman yang membutuhkan air dalam jumlah yang banyak.

Ketersediaan air merupakan salah satu faktor pembatas utama bagi produksi kelapa sawit. Pada fase vegetatif, kekeringan pada tanaman kelapa sawit ditandai dengan daun tombak yang tidak membuka dan terhambatnya produksi pelepah bahkan dalam keadaan yang parah dapat menyebabkan kerusakan jaringan tanaman yang nampak pada daun pucuk dan pelepah yang mudah patah. Pada fase generatif, kekeringan menyebabkan penurunan produksi akibat terhambatnya pembentukan bunga, meningkatnya jumlah bunga jantan, pembuahan terganggu, gugur buah muda, bentuk buah kecil, dan rendemen buah rendah.

Musim kemarau yang panjang menyebabkan terjadinya kekurangan air di dalam tanah sehingga pertumbuhan dan produksi kelapa sawit terganggu. Akibat dari kekurangan air ini tidak hanya dirasakan pada tahun yang bersangkutan, tetapi berdampak hingga 2-3 tahun kemudian.

BUDIDAYA KELAPA SAWIT, PALM OIL NEWS, PALM OIL INDONESIA, PALM OIL INDUSTRY, PALM KERNEL OIL, PALM OIL PRICE INDONESIA, CRUDE PALM OIL INDONESIA

--- ayo sawit ---

Previous Post Next Post

Contact Form